Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP) melakukan prosesi pelepasan 1.528 Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler 2019/2020 di Auditorium Ukhuwah Islamiyah UMP, Senin (8/7/2019).

Terbagi menjadi dua program, 1.466 mahasiswa KKN Reguler dan 62 mahasiswa KKN Muhammadiyah diterjunkan ke 5 kabupaten yaitu kabupaten Cilacap, Kebumen, Banjarnegara, Brebes, dan Wonosobo.

Dr Anjar Nugroho selaku Rektor UMP memaparkan tahun ini UMP telah menjadi tuan rumah Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). “Ini dikarenakan PKM UMP pada tahun ini merupakan yang terbanyak di kawasan Jawa Tengan bagian Barat” lanjutnya.

Mahasiswa KKN, Angkat Potensi Desa

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *