Majelis Pendidikan Tinggi, Penelitian dan Pengembangan

Pimpinan Pusat Muhammadiyah

 

Awal mula dari Majelis Pendidikan Tinggi Penelitian dan Pengembangan PP Muhammadiyah berupa Majelis Pendidikan dan Pengajaran PP Muhammadiyah yang disingkat dengan MPP PP Muhammadiyah yang dipimpin oleh HS Prodjokusumo dan mengingat perkembangan Perguruan Tinggi Muhammadiyah yang terus berkembang maka disepakati untuk membentuk Majelis yang menangani langsung Pendidikan Tinggi dan kemudian disebut Majelis Pendidikan Tinggi Penelitian dan Pengembangan PP Muhammadiyah. Adapun yang diberi amanat untuk menjabat sebagai ketua pertama kalinya adalah Drs. H.M. Djazman Al-Kindi. Jumlah Perguruan Tinggi Muhammadiyah periode kepemimpinan Drs. H.M. Djazman Al-Kindi ada 78 PTM yang terdiri dari Universitas 23 buah, Institut 10 buah, Sekolah Tinggi 36 buah, dan Akademi 9 buah dan disamping itu pula kepengurusan Drs. HM. Djazman Al Kindi telah meninggalkan momentum Gedung Pusat Penelitian dan Pengembangan PTM di Jl. Kaliurang Km 25 Ngipiksari Hargobinangun Pakem serta meninggalkan beberapa buku pedoman bagi PTM diantaranya : Buku Pedoman Administrasi Keuangan PTM, Buku Pola Pembinaan Kemahasiswaan PTM, Buku Memasuki Fase Baru PTS dan lain-lain. Disamping itu dalam upaya untuk menjalin kerjasama antar PTM, Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah menerbitan Warta PTM yang dihimpun sangat sederhana dan dengan isi yang bermanfaat bagi kalangan PTM.

Kepemimpinan Periode ke Periode

  1. Periode 1986-1990, Majelis Diktilitbang dipimpin oleh Drs. H.M. Djazman Al-Kindi;
  2. Periode 1990-1995, Majelis Dikti dipimpin oleh Dr. H. Yahya A. Muhaimin;
  3. Periode 1995-2000, Majelis Dikti dipimpin oleh Prof. Dr. Umar A. Jenie, Apt.
  4. Periode 2000-2005, Majelis Diktilitbang dipimpin Prof. H. Zamroni, Ph.D.
  5. Periode 2005-2010, Majelis Diktilitbang dipimpin oleh Dr. H. Masykur Wiratmo, M.Sc., tetapi karena terjadi musibah ketika menjalan tugas, maka kepemipinan diamahkan kepada Dr. H. Chairil Anwar.
  6. Periode 2010-2015, Majelis Dikti dipimpin oleh Dr. H. Chairil Anwar
Kapita Selekta

You May Also Like

2 thoughts on “Kapita Selekta

  1. You need targeted traffic to your website so why not try some for free? There is a VERY POWERFUL and POPULAR company out there who now lets you try their traffic for 7 days free of charge. I am so glad they opened their traffic system back up to the public! Check it out here: http://nsru.net/fdse

  2. I just want to mention I am beginner to weblog and honestly savored your web page. Likely I’m going to bookmark your site . You amazingly come with remarkable articles. With thanks for sharing with us your blog site.

Comments are closed.